Setelah melewati tahapan Pengambilan Nomor Registrasi Anggota (PNRA), dan dinyatakan lulus dalam Presentasi Akhir, tiba saatnya proses pelantikan dilaksanakan.
Selamat atas Pelantikan Anggota Penuh KPA-LH Zenith Sulawesi Cinta Alam Kendari.
1. WAWAN (Z 13.076 Badai Rimba Savana)
2. FACHRUL AL FARIDZI (Z 13.077 Badai Rimba Savana)
Di pundakmu kini amanah dan tanggung jawab ini diberikan, semoga amanah ini dapat dijalankan dengan penuh rasa tanggung jawab, ikhlas dan jujur. 💙💙💙
Nanga Nanga - Sabtu, 30 September 2023